Daftar Isi :

Tips Mudah Pasang Scroll Daftar Isi Otomatis Di Blog

Salam blogging Gan,

Daftar isi otomatis ini sangat bermanfaat dan praktis untuk di pasang di blog Agan. Karena postingan yang baru Agan buat akan otomatis masuk ke kotak scroll setelah Agan menyelesaikan entri baru tanpa harus di edit, akan tetapi judul postingan juga sudah pasti mengikuti urutan isi dari entri Agan dan tidak bisa disesuaikan.

Ini TKP-nya:

1. Login pada Blogger Agan.
2. Masuklah ke halaman Dashboard > Tata Letak > Elemen Laman > Tambah Gadget/Javascript.
3. Klik tanda plus pada HTML/Jaxascript.
4. Copy kode dibawah ini:

<div style="overflow:auto;width:320px;height:250px;padding:10px;border:1px solid #eee">

<script src="http://anas.ku93.googlepages.com/post-terakhir.js"></script>
<script>var numposts = 15; var showpostdate = false; var showpostsummary = false; var numchars = 100; </script>
<script src="http://AlaMatBloG.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&amp;alt=json-in-script&amp;callback=rp">
</script>

</div>

jangan lupa untuk mengganti tulisan AlaMatBloG dengan url alamat blog Agan dan untuk menginginkan banyaknya posting yang bertengger di kotak scroll ubahlah angka/jumlah var numposts = 15, misalnya Anda menginginkan Seratus Posting maka gantilah angka/jumlah 15 dengan 100.

5. Selesai dan lihat hasilnya.

Happy blogging :)

0 komentar:

Posting Komentar

Info Link :